Jumat, 14 Maret 2025

Pelaku Sepesialis Pengutil Ditangkap Juru Parkir,Dua Pelaku Lain Berhasil Kabur

- Sabtu, 13 Februari 2021 10:32 WIB
Pelaku Sepesialis Pengutil Ditangkap Juru Parkir,Dua Pelaku  Lain Berhasil Kabur

Digtara.com

Baca Juga:

Kurniawan Tambunan (26) ditangkap seorang juru parkir saat ketahuan mencuri di sebuah Mini Market Jalan Sudirman, Kelurahan Sri Padang, Kecamatan Rambutan Kota Tebing Tinggi, Jumat malam 12 Februari.

Melihat temannya ditangkap oleh petugas juru parkir saat berjaga di luar toko, dua dari pelaku yang menunggu di luar langsung kabur. Menurut keterangan Juru parkir, Tomi (41) mengatakan sebelum kejadian dirinya sedang berjaga di depan toko, tiba-tiba datang 3 orang remaja yang berboncengan dengan mengendarai sepeda motor berhenti di parkiran depan toko.

Salah seorang pelaku masuk kedalam mini market dan mengambil beberapa barang. Melihat pegawai toko sibuk melayani pembeli, pelaku pun dengan tenang keluar dengan membawa barang curian tanpa membayar. Juru parkir yang melihat gelagat mencurigakan ini langsung menangkap dan menggeladah pelaku. Setelah digeledah di dalam celana pelaku, ditemukan beberapa botol shampo dan sabun hasil curian.

Di depan pengawas toko, pelaku mengaku dirinya baru satu kali melakukan pencurian karena diajak oleh kedua temannya yang sudah kabur. Pelaku mengaku dari hasil curiannya akan dijual dan hasilnya akan dibuat makan dan bersenang-senang. Akibat perbuatannya, pelaku bersama barang bukti dibawa karyawan toko ke Polsek Rambutan Polres Tebing Tinggi.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Walikota Tebingtinggi dan Forkopimda Tinjau Gerakan Pangan Murah, Imbau Warga Tidak Menimbun Bahan Pokok

Walikota Tebingtinggi dan Forkopimda Tinjau Gerakan Pangan Murah, Imbau Warga Tidak Menimbun Bahan Pokok

Gawat! Minuman Kadaluarsa Beredar di Minimarket di Kota Tebingtinggi, Pengawasan Diduga Minim

Gawat! Minuman Kadaluarsa Beredar di Minimarket di Kota Tebingtinggi, Pengawasan Diduga Minim

Sinergitas TNI-Polri Jelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Sub Brimob B Polda Sumut Tebingtinggi Gelar Acara Punggahan Bersama

Sinergitas TNI-Polri Jelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Sub Brimob B Polda Sumut Tebingtinggi Gelar Acara Punggahan Bersama

Kapolres Tebingtinggi Gelar Press Release 78 Pelaku Kasus Narkoba dan Barang Bukti

Kapolres Tebingtinggi Gelar Press Release 78 Pelaku Kasus Narkoba dan Barang Bukti

6 Pelaku Terduga Bandar dan Pengguna Narkoba Ditangkap Unit Intel Kodim 0204 DS di Tebingtinggi

6 Pelaku Terduga Bandar dan Pengguna Narkoba Ditangkap Unit Intel Kodim 0204 DS di Tebingtinggi

Peduli Antar Umat Beragama, Walikota Tebingtinggi Terpilih Iman Irdian Saragih Tinjau Perayaan Tahun Baru Imlek Ke 2576 Tahun  2025

Peduli Antar Umat Beragama, Walikota Tebingtinggi Terpilih Iman Irdian Saragih Tinjau Perayaan Tahun Baru Imlek Ke 2576 Tahun 2025

Komentar
Berita Terbaru