Cuaca Kota Medan Hari Ini, Cerah dan Berawan

digtara.com – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Selasa (23/2/2021), memprakirakan cuaca di Kota Medan, cerah berawan dan berawan sepanjang hari ini.
Baca Juga:
Dalam penyampaiannya BMKG menyebutkan suhu udara sepanjang hari berkisar 23-30 derajat celcius dan kelembaban 65-90 persen.
Kondisi ini akan berlangsung hingga pukul 18.00 WIB.
Sementara, cuaca pada malam hari Kota Medan juga berawan. Awan tebal akan menyelimuti mulai pukul 19.00 WIB.
Kelembaban udara pada malam hari nanti 90 persen dengan kecepatan angin 10 Km/jam dari arah Utara dan Barat Daya.
Tidak ada peringatan dini yang dikeluarkan BMKG bagi masyarakat yang beraktivitas di Kota Medan. Begitupun, masyarakat diimbau untuk selalu berhati-hati dalam beraktivitas.
Untuk informasi lebih jelas, masyarakat juga bisa mengupdate perkembangan cuaca melalui situs resmi BMKG.

Hadiri Lomba Karya Tulis Jurnalis KoJAM, Rico Waas akan Lanjutkan Program UHC-JKMB

Berlayar Bersama PDIP dan PKB, Prof Ridha: Kekuatan Baru Wajah Perubahan Kota Medan

Lantik 2 Direksi PUD Pembangunan, Bobby Nasution Ingatkan Hal Ini

Ribuan Permata GBKP Klasis Kuala Langkat Sambut Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy dalam pembukaan PORSENI 2024

Lantik 679 PPPK, Wali Kota Bobby: Jangan Kecewakan Masyarakat dengan Layanan Asal-asalan
