Sabtu, 21 September 2024

Sudah Setahun Glenn Fredly Pergi, Tompi Ungkap Rindu

- Kamis, 08 April 2021 04:09 WIB
Sudah Setahun Glenn Fredly Pergi, Tompi Ungkap Rindu

digtara.com – Hari ini, genap setahun penyanyi Glenn Fredly meninggal dunia. Kepergiannya diperingati rekan penyanyi sekaligus dokter, Tompi dengan mengunggah sebuah foto yang mengungkapkan kerinduannya pada mendiang.

Baca Juga:

Dia mengunggah foto Glenn seorang diri yang memamerkan cincin pernikahannya dengan Mutia Ayu.

“Udah 1 tahun bre, masih inget waktu gw poto ini…show me hal yg paling bikin lo bahagia saat ini?” Dan lo tunjukin cincin kawin ini Rindu,” tulis Tompi yang mendapatkan komentar berupa simbol hati dari Mutia Ayu.

Tompi dan Glenn bersama Sandhy Sondoro dulu membentuk grup bernama Trio Lestari. Mereka awalnya tampil di sebuah festival musik kemudian mengeluarkan album berjudul “Wangi” pada tahun 2014.

Setelah Glenn meninggal dunia pada tahun 2020, Tompi mengungkapkan posisinya tak akan digantikan siapapun. “Seperti kata Glenn, trio ini akan selalu lestari. Tdk ada yg bs menggantikan dan digantikan,” tulis Tompi.

Glenn meninggal dunia pada Rabu (8/4) tahun lalu dalam usia 44 tahun karena penyakit meningitis yang merupakan peradangan pada meningen atau selaput otak.

Meningitis dapat disebabkan virus, kuman, parasit ataupun bakteri. Dari berbagai macam penyebab meningitis, yang paling berbahaya adalah meningitis yang disebabkan oleh bakteri Neisseria meningitidis.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru