Kamis, 06 Februari 2025

Bantu Ekonomi Masyarakat, Syah Afandin Dukung Pesta Rakyat IPL

Hendra Mulya - Rabu, 11 Oktober 2023 22:10 WIB
Bantu Ekonomi Masyarakat, Syah Afandin Dukung Pesta Rakyat IPL
Istimewa

digtara.com -LANGKAT | Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin SH menerima Audensi Ikatan Pemuda Langkat (IPL) bertempat di Ruang Rapat Bupati di Kantor Bupati Langkat, Rabu (11/10/2023).

Baca Juga:

Ketua Komunitas Ikatan Pemuda Langkat (IPL) Fajar Al Hakim di dampingi oleh Surya Anggara Audensi adalah silaturahmi dan mohon dukungan dari Plt Bupati Langkat pada Acara pesta rakyat yang di laksanakan selama 3 hari dari tanggal 27-29 Oktober 2023.

Giat itu akan dilaksanakan di Desa Teluk Bakung Kecamatan Tanjung pura dengan tujuan bazar UMKM dan pentas seni. Seperti Band lokal, tarian budaya pecak silat dan lain.

"Peserta UMKM kita upayakan 20 UMKM dengan berbagai macam makanan dan minuman," sebutnya.

Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin SH mengucapkan terima kasih kepada Komunitas Ikatan Pemuda Langkat (IPL) yang akan membuat pesta rakyat dan diisi oleh UMKM.

"Aaya memberikan dukungan dan apresiasi karena apa, saya bangga apa yang dilakukan IPL adalah kegiatan positif dimana mereka para pemuda memberikan hiburan rakyat, akan tetapi juga memberikan nilai ekonomi dari kegiatan tersebut dengan diisi oleh UMKM yang ada disana dengan berbagai macam makanan dan minuman yang tentunya nanti akan menambah ekonomi masyarakat," sebutnya.

"Saya berharap terus laksanakan hal dan kegiatan positif dan kegiatan berjalan dengan baik dan lancar," ujarnya.

Turut hadir Kadis Kominfo H.Syahmadi,S.Sos,M.SP, Kadispora Ngaturken PA MPd, Kakan Kesbang Pol Faisal Badawi,S Sos, Kabag umum Mahardika Sastra Nasution SSTP MAP, Kabag Prokopim Winnanda Akbar SSTP.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Bupati dan Wakil Bupati Langkat 2024-2029 Siap Dilantik, Pemkab Matangkan Persiapan Penyambutan

Bupati dan Wakil Bupati Langkat 2024-2029 Siap Dilantik, Pemkab Matangkan Persiapan Penyambutan

Langkat Dukung Ketahanan Pangan Nasional: Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektare Dimulai

Langkat Dukung Ketahanan Pangan Nasional: Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektare Dimulai

Menko Pangan dan Mendag Tinjau Panen Tebu Perdana, Pj. Bupati Langkat Tegaskan Dukungan Swasembada Gula

Menko Pangan dan Mendag Tinjau Panen Tebu Perdana, Pj. Bupati Langkat Tegaskan Dukungan Swasembada Gula

Dukung Program Presiden, Polres dan Pemkab Langkat Bagikan Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Stabat

Dukung Program Presiden, Polres dan Pemkab Langkat Bagikan Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Stabat

Kolaborasi PT Hutama Karya dan Pemkab Langkat: Kick-Off Program Penanganan Kemiskinan Ekstrem dan Stunting

Kolaborasi PT Hutama Karya dan Pemkab Langkat: Kick-Off Program Penanganan Kemiskinan Ekstrem dan Stunting

Pj. Bupati Langkat Dorong Optimalisasi Program Kesehatan Gratis

Pj. Bupati Langkat Dorong Optimalisasi Program Kesehatan Gratis

Komentar
Berita Terbaru