Rupiah di 2019 akan Bergerak Stabil
Redaksi - Kamis, 03 Januari 2019 02:19 WIB
digtara.com | JAKARTA – Depresiasi nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di 2018 sangat terkendali stabil kurang dari 6% atau 5,9%.
Baca Juga:
Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo juga nilai Rupiah di 2019 akan bergerak stabil.
“Jadi 2019 kami masih melihat bahwa Rupiah akan bergerak lebih stabil dan cenderung menguat. Kami melihat bahwa Rupiah saat ini masih under value,” ujarnya.
Dia juga menjelaskan, keseluruhan depresiasi Rupiah di 2018 relatif terkendali dengan volatilitas. Dan masih terjaga kurang lebih 8% volatilitasnya.
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo
Komentar