Minggu, 08 September 2024

Ternyata Ini Yang Membuat Yamaha Lexi LX 155 Lebih Diminati

Arie - Rabu, 07 Februari 2024 11:00 WIB
Ternyata Ini Yang Membuat Yamaha Lexi LX 155 Lebih Diminati
suara.com
Ternyata Ini Yang Membuat Yamaha Lexi LX 155 Lebih Diminati

digtara.com - YamahaLexi LX 155 mendapat sambutan positif dari para konsumen, khususnya di Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga:

Hal tersebut diungkap oleh Chief Yamaha Area DDS2 Jawa Barat, PT Yamaha Indonesia Motor Mfg, Jaya Utama Harianto bahwa banyak konsumen yang penasaran dengan Yamaha Lexi LX 155.

"Unitnya baru mulai minggu ke 3 bulan lalu mulai mendarat di Bandung. Tapi sejauh ini animonya kuat, sangat bagus terutama cukup banyak yang beli yang sudah punya NMax tapi nambah beli Lexi baru," ujar Jaya, di Bandung, Rabu (7/2/2024).

Lebih lanjut, Jaya menjelaskan, sejauh ini banyak konsumen yang penasaran karena mesin yang digunakan baru.

"Jadi unit tidak banyak di diler. Sampai langsung dikirim ke konsumen," kata Jaya.

Namun untuk model yang paling diminati diakui Jaya adalah tipe Standar dan tipe S.

Alasannya karena dua tipe tersebut harganya ada di Rp25,7 juta.

"Tipe ini value for money paling terjangkau dengab cc segitu (155). Jadi banyak yang berpikir segitu. Harapannya dengan beberapa event launching regional akan bertambah," pungkas Jaya.

Lexi LX 155 dilengkapi mesin Blue Core 155 cc generasi terbaru. Sentuhan pembaharuan tersebut dapat dilihat pada design camshaft, piston dan head serta jalur oli, sehingga menghasilkan performa lebih baik karena minim gesekan serta vibrasi.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Polantas Manggarai Barat Jaring Ratusan Motor Tanpa Pelat Nomor

Polantas Manggarai Barat Jaring Ratusan Motor Tanpa Pelat Nomor

Tiga Sepeda Motor Diamankan Polisi karena Balapan Liar

Tiga Sepeda Motor Diamankan Polisi karena Balapan Liar

Polisi Amankan Sajam dan Sepeda Motor Tanpa Dokumen saat Operasi Pekat di Pelabuhan Bolok-Kupang

Polisi Amankan Sajam dan Sepeda Motor Tanpa Dokumen saat Operasi Pekat di Pelabuhan Bolok-Kupang

Korban Meninggal Dunia Tabrakan Mikrolet dan Sepeda Motor di Kupang Bertambah

Korban Meninggal Dunia Tabrakan Mikrolet dan Sepeda Motor di Kupang Bertambah

Tabrak Dump Truk, Pengendara dan Penumpang Sepeda Motor Meninggal Dunia

Tabrak Dump Truk, Pengendara dan Penumpang Sepeda Motor Meninggal Dunia

Pemilik Asyik Nonton Pagelaran Budaya, Sepeda Motor Vixion Raib Dicuri Orang

Pemilik Asyik Nonton Pagelaran Budaya, Sepeda Motor Vixion Raib Dicuri Orang

Komentar
Berita Terbaru