Jumat, 22 November 2024

Lantik Dinkes Sumut Edi Rahmayadi: Yang Pasti Bukan Karena Dia Bermarga Lubis

Redaksi - Jumat, 10 September 2021 08:35 WIB
Lantik Dinkes Sumut Edi Rahmayadi: Yang Pasti Bukan Karena Dia Bermarga Lubis

digtara.com – Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) melantik Ismail Lubis sebagai kepala Dinas Kesehatan Sumatera Utara di Gedung Tengku Rizal Nurdin, Rumah Dinas Gubsu. Lantik Dinkes Sumut

Baca Juga:

Edy Rahmayadi mengatakan, pelantikan tersebut tidak ada kaitannya dengan marga Lubis.

“Yang pasti bukan karena dia bermarga Lubis, yang ke dua ada 5 yang di open biding,” ujarnya.

Semua para calon yang terpilih adalah calon yang terbaik, namun diantara 5 calon tersebut hanya satu yang dipilih yang memenuhi syarat dan ketentuan.

Baca: Herri Zulkarnain Jangan Salahkan Gubsu yang Dukung Lokot Nasution Pimpin Demokrat Sumut

“Jadi tak usah kasihkan nama sama saya, saya mintak rangking satu, jadi semua itu rangking satu,” ujarnya.

Dikatakannya, bahwa penilaian dari 1-3 calon Dinkes Sumut adalah wewenang Gubsu bukan lagi panitia seleksi.

Baca: Walikota Padangsidimpuan Ditegur Mendagri Karena Tak Bayar Nakes, Begini Tanggapan Gubsu

“Masing masing itu yang rangking 1, 2, 3 itu wewenangnya gubernur, bukan lagi wewenangnya panitia (pansel). Jadi tugas pansel main satu bulan tim melakukan tes tentang intelektual, tes psikologi, tes wawancara,” katanya.

Lebih lanjut, dikatakannya yang memenuhi usia jabatan tersebut dari usianya 0-56 tahun.

“Yang pasti yang saya luluskan dan yang saya pilih adalah orang nomor satu,” tegasnya.

Ia juga meminta kepada awak media untuk tetap memantau dan mengarahkan apa yang harusnya perlu dilakukan sehingga program meminimalisir penyebaran Covid-19 terlaksana.

“Tolong pantau tolong arahkan para kalian semua wartawan kita butuh ini perlu membagi vaksin, protokol Kesehatan,” tuturnya. [mag-04]

Lantik Dinkes Sumut Edi Rahmayadi: Yang Pasti Bukan Karena Dia Bermarga Lubis

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru