Jumat, 20 September 2024

Cek! Perubahan Jadwal Layanan RSUP H Adam Malik Medan Selama Ramadan

Arie - Selasa, 13 April 2021 09:31 WIB
Cek! Perubahan Jadwal Layanan RSUP H Adam Malik Medan Selama Ramadan

digtara.com – Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Haji Adam Malik Medan, melakukan perubahan jam pelayanan bagi instalasi rawat jalan (IRJ) selama bulan Ramadan. Jadwal Layanan RSUP Adam Malik

Baca Juga:

Jam pelayanan pada Senin hingga Kamis mulai pukul 08.00-15.00 Wib. Sedangkan pada Jumat mulai pukul 08.00-15.30 Wib.

Demikian dikatakan Direktur Utama RSUP Adam Malik dr Zainal Safri, dilansir suara.com –jaringan digtara.com, Selasa (13/4/2021).

“Untuk Poliklinik Covid-19 akan dibuka selama pukul 08.30-14.30 Wib. Pendaftaran pasien IRJ sendiri akan ditutup pada pukul 13.00 Wib,” katanya.

Untuk pelayanan instalasi gawat darurat (IGD) tetap dibuka selama 24 jam seperti biasanya.

Baca: Curi HP di Rumah Sakit, Oknum Karyawan RSUP H Adam Malik Diringkus Polisi

“Kita juga siap menerima rujukan pasien dari rumah sakit lain melalui aplikasi Sistem Informasi Rujukan Terintegrasi (Sisrute) dan call center 061-8363000,” katanya.

Ia mengingatkan agar masyarakat untuk tetap disiplin dalam melaksanakan protokol kesehatan selama menjalankan ibadah puasa.

Hal ini menjadi salah satu upaya dalam membantu mencegah penularan Covid-19 sesuai imbauan dari pemerintah.

Disclaimer: Artikel ini merupakan kerjasama digtara.com dengan suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggungjawab suara.com.

Cek! Perubahan Jadwal Layanan RSUP H Adam Malik Medan Selama Ramadan

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru