Jumat, 18 Oktober 2024

Curi Handphone, Warga Kupang Dibekuk Tim Serigala Polsek Kelapa Lima

Imanuel Lodja - Minggu, 26 November 2023 15:50 WIB
Curi Handphone, Warga Kupang Dibekuk Tim Serigala Polsek Kelapa Lima

Dari hasil pengembangan tersebut, Tim Serigala berhasil mengamankan 6 unit handphone yakni 1 barang bukti handphone merek Vivo V20 SE warna aguamarine green yang didapat dari tangan Mariani di Kelurahan Lasiana dan 5 unit handphone yang ditemukan di rumah pelaku yang menurut pengakuan pelaku bahwa handphone tersebut juga merupakan hasil curian.

Baca Juga:

"Untuk barang bukti 1 unit handphone iPhone 8 256 GB warna gold sampai saat ini belum ditemukan dan berdasarkan keterangan pelaku bahwa iPhone tersebut sempat dibuang di jalan," tambah Kapolsek.

Diduga pelaku merupakan spesialis pencurian handphone yang sering melakukan aksinya di wilayah Kota Kupang dan sekitarnya.

Pelaku sudah diamankan di Polsek Kelapa Lima untuk proses lebih lanjut oleh penyidik Reskrim Polsek Kelapa Lima.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Besok, KPU Kota Kupang Gelar Debat Perdana Paslon Walikota dan Wakil Walikota Kupang

Besok, KPU Kota Kupang Gelar Debat Perdana Paslon Walikota dan Wakil Walikota Kupang

Pemuda di Buraen-Kupang Ditemukan Membusuk dalam Posisi Gantung Diri

Pemuda di Buraen-Kupang Ditemukan Membusuk dalam Posisi Gantung Diri

Diduga Stres Jadi Alasan Warga di Kupang Akhiri Hidup dengan Gantung Diri

Diduga Stres Jadi Alasan Warga di Kupang Akhiri Hidup dengan Gantung Diri

Balapan Liar, Tiga Sepeda Motor Diamankan Polisi

Balapan Liar, Tiga Sepeda Motor Diamankan Polisi

BREAKING NEWS: Warga Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Pohon Asam

BREAKING NEWS: Warga Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Pohon Asam

Wisata ke Pantai Liman-Semau, Pelajar Asal Kabupaten TTS Tewas Terseret Arus saat Mandi di Pantai

Wisata ke Pantai Liman-Semau, Pelajar Asal Kabupaten TTS Tewas Terseret Arus saat Mandi di Pantai

Komentar
Berita Terbaru