Diduga Kantongi KTP Palsu, WNA Asal Banglades Diamankan Anggota Polres Belu
Imanuel Lodja - Senin, 11 Desember 2023 07:00 WIB
Diduga Kantongi KTP Palsu, WNA Asal Banglades Diamankan Anggota Polres Belu
Baca Juga:
Informasi lain menyebutkan kalau delapan imigran gelap ini berangkat dari Bangladesh ke Malaysia dan melanjutkan perjalanan ke Medan, Sumatera Utara hingga tiba ke Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur.
Polisi kemudian menyerahkan identitas para inigran ini ke pihak imigrasi Atambua untuk proses lebih lanjut sesuai dengan aturan yang berlaku.
Para imigran gelap ini kemudian diamankan di rumah detensi imigrasi Atambua, Kabupaten Belu.
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Kapolres Belu Ajak Warga Bersatu Ciptakan Keamanan di Kabupaten Belu
Difasilitasi Polres Belu, Konflik Warga Antar Desa di Kakuluk Mesak Diselesaikan dengan Sumpah Adat
WNA Asal Korsel Meninggal Saat Diving di Selat Gili Lawa Laut Manggarai Barat
Satu Lagi Tersangka Tindak Pidana Penyelundupan WNA Asal China dilimpahkan ke Kejaksaan
Sat Lantas Polres Belu Gelar Aneka Kegiatan Sosial Jelang HUT Lantas Bhayangkara ke 69
Begini Kronologi Meninggalnya WNA Asal China Usai Diving di Perairan Alor Kecil
Komentar