Diduga Meninggal Tak Wajar, Kubur ASN Korban Lakalantas di Kabupaten Nagekeo Dibongkar Ulang

Polres Nagekeo menindaklanjuti nya dengan memeriksa sejumlah saksi dan mengumpulkan bukti dan keterangan lainnya.
Baca Juga:
Polisi kemudian minta bantuan dan mendatangkan tim forensik dari Bid Dokkes Polda NTT dan rumah sakit Bhayangkara Titus Uly Kupang untuk melakukan otopsi terhadap jenazah korban.
Makam korban di kampung Wewoloe, Kelurahan Towak, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, itu pun dibongka dan dilakukan otopsi jenazah oleh dokter Edy selaku ahli forensik Polda NTT.
Wakapolres Nagekeo, Kompol Januarius Seran, SH minta keluarga korban untuk sabar menunggu hasil autopsi.
"Kita akan usut kasus ini sampai tuntas", tegas mantan Wakapolres Belu ini.
Sebelum makam dibongkar, keluarga korban terlebih dahulu melakukan seremoni adat dihadiri ratusan warga Towak bersama aparat kepolisian dari Polres Nagekeo dan Kapolsek serta anggota Polsek Aesesa.

Diimingi Uang dan Diancam, Remaja di Sumba Barat Daya Berulang Kali Dicabuli Oknum ASN Dinas PMD

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Instruksi Wajibkan ASN dan Masyarakat Sholat Berjamaah

Cek Rekening! Prabowo Resmikan Penyaluran Tunjangan Langsung untuk Guru ASN Daerah!

ASN Diperbolehkan WFA Mulai 24 Maret hingga 27 Maret 2025

Anggota Polri dan ASN Polda NTT Diminta Jaga Profesionalitas
