Jamaah Calon Haji Disarankan Bawa Obat-obatan
Arie - Sabtu, 11 Mei 2024 13:02 WIB

suara.com
Ilustrasi.
Juga terdapat penyakit kronis yang bisa jadi dialami jamaah. Kondisi seperti hipertensi, diabetes, atau penyakit jantung bisa menjadi lebih sulit dikontrol karena perubahan pola makan, kurang istirahat, dan stres selama perjalanan.
Baca Juga:
"Serta trauma atau cedera, terutama karena kerumunan besar dalam melakukan ritual seperti tawaf dan melempar jumrah," ujarnya.
Jamaah juga disarankan membawa obat-obatan yang biasa dikonsumsi untuk kondisi kesehatan tertentu, seperti obat untuk tekanan darah tinggi, diabetes, jantung atau kondisi medis lainnya.
Disclaimer:Artikel ini merupakan kerjasama
digtara.com dengan suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto,
grafis dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggungjawab suara.com.
SHARE:
Tags
Berita Terkait

453 Jamaah Calon Haji dan 7 petugas Asal Kabupaten Langkat Ikuti Bimbingan Manasik, Ini Pesan Wabup Langkat

Polisi Tangkap Pelaku Pornografi Live Streaming di Deliserdang, Libatkan Anak di Bawah Umur

Kabar Baik! Arab Saudi Setujui Tambahan Kuota Petugas Haji Indonesia, Jumlahnya Jadi Segini

Polisi Amankan 7 Terduga Pelaku Pembakaran Kendaraan Polisi saat Gerebek Narkoba di Belawan

Kadis Kominfo Sumut Ilyas Sitorus Ditahan Terkait Korupsi Pengadaan Software

Sempat Hilang, Sopir Taksi Online di Medan Ditemukan Tewas di Langkat
Komentar