Tim Serigala Polsek Kota Lama Bekuk Pria Asal TTS Pelaku Curanmor
Imanuel Lodja - Sabtu, 20 Juli 2024 10:00 WIB
Tim Serigala Polsek Kota Lama Bekuk Pria Asal TTS Pelaku Curanmor
Pelaku yang diinterogasi oleh penyidik Reskrim Polsek Kota Lama mengakui perbuatannya.
Baca Juga:
Pelaku juga mengakui kalau sepeda motor curiannya tersebut dicuri untuk dipergunakan sehari-hari, yang kini sedang berada di Kota Soe, Kabupaten TTS.
"Barang bukti sepeda motor yang dicuri pelaku telah diamankan sementara di Polres TTS," tandas Kapolsek.
Anggota Polsek Kota Lama pun menuju ke Polres TTS untuk mengambil barang bukti sepeda motor.
"Kita merampungkan berkas perkara, agar kasus yang telah dilaporkan ini segera dilimpahkan ke pihak Kejaksaan Negeri Kota Kupang," ujar Kapolsek Kota Lama.
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Mobil Pick Up Pengangkut Minyak Tanah Terbakar dalam Perjalanan ke Kabupaten TTS
Curi Sepeda Motor, Remaja Asal Kabupaten Malaka Diamankan Polisi dari Polres TTS
Jalur Penghubung Tujuh Kecamatan di Kabupaten TTS-NTT Longsor, Material Penuhi Badan Jalan
Tiga Pelaku Curanmor di Sumba Barat Dibekuk Polisi
Satu Warga TTS Meninggal Dunia Disambar Petir, Dua Lainnya Luka
Belum Terima Petunjuk Teknis, Kabupaten TTS Belum Berikan MBG Bagi Siswa
Komentar