Kamis, 21 November 2024

Revitalisasi Stadion Teladan Tak Sesuai Target Oktober 2024, Pemko medan Ungkap Penyebabnya

Arie - Kamis, 07 November 2024 10:38 WIB
Revitalisasi Stadion Teladan Tak Sesuai Target Oktober 2024, Pemko medan Ungkap Penyebabnya
suara.com
Revitalisasi Stadion Teladan.

Disoal apakah ada upaya yang dilakukan terkait ketertinggalan pembangunan itu, Alexander mengaku pihaknya telah berkoordinasi dengan Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumut.

Baca Juga:

Namun demikian, Alexander enggan mengungkapkan kendala yang dialami oleh Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sumut.

"Sebenarnya kita sudah melakukan rapat ya beberapa kali, bahkan minggu lalu itu sudah kita lakukan rapat terakhir, kita ingin meminta rencana dari kawan-kawan balai karena pekerjaan APBD ini kan terlambat, ini kan kita khawatir menimbulkan mis persepsi di masyarakat, nanti ditanya aja ke balai (soal kendala)," jelasnya.

Untuk diketahui, Wali Kota Medan Bobby Nasution mengungkapkan Stadion Teladan Medan ditargetkan rampung Oktober 2024. Pada April lalu, progres revitalisasi masih mencapai 2,41 persen.

Alex optimis hingga akhir tahun capaian revitalisasi sebagian Teladan yang menggunakan APBD mencapai 93 persen.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Terungkap! Ini Motif Pelaku Bunuh Wanita Pemilik Kos di Medan

Terungkap! Ini Motif Pelaku Bunuh Wanita Pemilik Kos di Medan

Sempat Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Ditangkap

Sempat Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Ditangkap

Polisi Tangkap Konten Kreator Asal Simalungun, 6 Kg Sabu dan 70 Ribu Butir Ekstasi Diamankan

Polisi Tangkap Konten Kreator Asal Simalungun, 6 Kg Sabu dan 70 Ribu Butir Ekstasi Diamankan

4 Lokasi Judi Online di Medan Digerebek Polisi, 7 Orang Diamankan

4 Lokasi Judi Online di Medan Digerebek Polisi, 7 Orang Diamankan

Fans PSMS Medan Desak Manajemen Lakukan Evaluasi Tim

Fans PSMS Medan Desak Manajemen Lakukan Evaluasi Tim

APBD Kota Medan 2024 Surplus Rp 326,47 Miliar

APBD Kota Medan 2024 Surplus Rp 326,47 Miliar

Komentar
Berita Terbaru