Kamis, 28 November 2024

Jalur Medan-Berastagi Masih Ditutup akibat Longsor, Korban Jiwa Terus Bertambah

Arie - Kamis, 28 November 2024 14:20 WIB
Jalur Medan-Berastagi Masih Ditutup akibat Longsor, Korban Jiwa Terus Bertambah
dok polisi
Jalur Medan-Berastagi Masih Ditutup akibat Longsor, Korban Jiwa Terus Bertambah

digtara.com - Hingga Kamis (28/11/2024), jalur Medan-Berastagi masih ditutup akibat longsor yang terjadi di Desa Sembahe, Kecamatan Sibolangit, Deliserdang tepatnya di tikungan Tirtanadi.

Baca Juga:

Hal ini dibenarkan oleh Kepala Unit Lantas Polsek Pancur Batu, Iptu Rizal Purba.

"Benar, untuk jalur Medan-Sibolangit masih ditutup. Jadi kita minta agar warga tidak melewati jalur itu sementara," ujarnya melansir kompas.com.

Rizal menyebut, sejumlah alat berat masih bekerja di sekitar lokasi untuk membersihkan material longsor yang menutup badan jalan.

"Masih ada sejumlah kendaraan, bus, atau pun mobil pribadi yang akan dievakuasi hari ini," sambungnya.

Untuk warga yang ingin menuju ke Berastagi, katanya, bisa mengambil jalur alternatif dari Kota Binjai atau Kota Pematangsiantar.

Sementara itu, hingga hari kedua pasca kejadian, jumlah korban akibat tanah longsor tersebut bertambah.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Longsor di Sibolangit, Jalur Medan-Berastagi Lumpuh, 3 Orang Meninggal

Longsor di Sibolangit, Jalur Medan-Berastagi Lumpuh, 3 Orang Meninggal

4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia

4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia

Arkeolog Inggris Dr Edmund Edwards McKinnon: Edy Rahmayadi Sosok Penyelamat Situs Benteng Putri Hijau

Arkeolog Inggris Dr Edmund Edwards McKinnon: Edy Rahmayadi Sosok Penyelamat Situs Benteng Putri Hijau

Cemburu Berujung Maut, Satu Keluarga di Deliserdang Masuk Penjara

Cemburu Berujung Maut, Satu Keluarga di Deliserdang Masuk Penjara

Kecam Aksi TNI Serbu Kampung di Deliserdang Yang Tewaskan 1 Orang, TB Hasanuddin: Komandannya Harus Dihukum Berat!

Kecam Aksi TNI Serbu Kampung di Deliserdang Yang Tewaskan 1 Orang, TB Hasanuddin: Komandannya Harus Dihukum Berat!

Bentrok TNI vs Warga di Deliserdang: 1 Orang Meninggal, 33 Prajurit Yon Armed Diperiksa

Bentrok TNI vs Warga di Deliserdang: 1 Orang Meninggal, 33 Prajurit Yon Armed Diperiksa

Komentar
Berita Terbaru