Kejutan Akhir Tahun 2024, Kapolri Mutasi Dirreskrimsus hingga Sejumlah Kapolres di Sumut
Arie - Senin, 30 Desember 2024 15:00 WIB

net
Mapolda Sumut.
Kaporles Tapanuli Tengah AKBP Basa Emden Banjarnahor dimutasi menjadi Wadirreskrimsus Polda Riau. Jabatannya akan diisi oleh AKBP Boney Wahyu Wicaksono yang merupakan Kapolres Nias Selatan.
Baca Juga:
Jabatan Kapolres Nias Selatan diisi oleh AKBP Ferry Mulyana Sunarya, Kasubdenperintis 3 Denperintis Ditsamapta Korsabhara Baharkam Polri.
Wakapolrestabes Medan AKBP Anhar Arlia Rangkuti dimutasi menjadi Kasubditintelair Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri.
Wadirreskrimsus Polda Sumut AKBP Jose Delio Fernandes dimutasi menjadi Penyidik Tindak Pidana Muda TK I Bareskrim Polri.
Kemudian, Wadirpamobvit Polda Sumut AKBP Yudhi Surya dimutasi menjadi Penata Kebijakan Kapolri Masya TK III Polda Sumut.
SHARE:
Tags
Berita Terkait

Kasus Mantan Kapolres Ngada Jadi Pelajaran Penting bagi Polda NTT

Mabes Polri Tangani Kode Etik, Polda NTT Tangani Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak oleh Mantan Kapolres Ngada

Gabung ke Forum Pedofilia, Mantan Kapolres Ngada AKBP Fajar Sebar Video Cabulnya ke Dark Web

Pak Bhabin Kunjungi Sumut, Edukasi Tertib Lalu Lintas dengan Sentuhan Humor

Sejumlah PJU Polda NTT dan Delapan Kapolres Dimutasi

Copot AKBP Fajar, Kapolri tunjuk AKBP Andrey Valentino jadi Kapolres Ngada
Komentar