Tinjau lokasi Longsor, Kapolres Kupang Pastikan Kamtibmas Terjamin
Imanuel Lodja - Rabu, 08 Januari 2025 13:16 WIB

ist
Tinjau lokasi Longsor, Kapolres Kupang Pastikan Kamtibmas Terjamin
Kapolres Kupang mengapresiasi semua pihak yang terlibat dalam penanganan bencana ini.
Baca Juga:
"Kerja sama yang baik antara Polri, TNI, dan pemerintah daerah menjadi kunci dalam menghadapi situasi darurat seperti ini. Kami akan terus memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat terjamin," ujar Kapolres.
Dengan langkah-langkah yang diambil, diharapkan situasi di lokasi longsor segera kembali normal, dan masyarakat dapat melanjutkan aktivitas mereka tanpa hambatan
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait

Kantongi Rekaman CCTV, Polisi Kantongi Identitas Dua Pelaku Pembacokan Pria yang Tewas di Alak

Seorang Wanita dan Satu Pria di Kabupaten Sikka-NTT Diamankan Polisi karena Penyalahgunaan Narkoba

Anggota dan Bhayangkari Polsek Pantai Baru Bagi-bagi Takjil Gratis

Ngeri! IRT di Flores Timur-NTT Nekat Tikam Suaminya hingga Sekarat

Rumah Rusak karena Bencana Longsor di Takari Bertambah

Jadi Tersangka Penipuan dan Penggelapan, Pimpinan Partai Buruh NTT Wajib Lapor
Komentar