Dari Pedalaman Kabupaten TTS, Aipda Yeskiel Hadjo jadi 'Cahaya' Pendidikan, Pertanian dan Ekonomi bagi Warga

Selain bisa membaca dan menulis, ia pun bisa terlibat dalam pengolahan lahan pertanian. Hasil dari usahanya ini bisa dinikmati bersama keluarga. Diatas lahan 4 hektar tersebut, mereka menargetkan bisa memanen 10 ton jagung pada bulan April 2025 mendatang.
Baca Juga:
Yeskiel yang ditemui di lahan miliknya pada akhir pekan lalu masih memiliki mimpi untuk memiliki sumur bor sehingga bisa memanfaatkan lahan tidur di sekitar lahan miliknya bersama warga setempat.
"Saya berharap bisa mendapatkan bantuan sumur bor sehingga memudahkan kami mengolah lahan yang ada. Ini semula adalah lahan tidur dan hutan yang kami rintis untuk lahan pertanian," ujarnya.
Kapolres TTS, AKBP Sigit Harimbawan juga mengapresiasi inisiatif dan terobosan anggotanya. "Kita sangat apresiasi dan mendukung apa yang dilakukan anggota dalam memberdayakan masyarakat dibidang pendidikan, ekonomi dan pertanian," ujarnya saat dikonfirmasi pada Sabtu (8/3/2025) lalu.

Periksa Sembilan Saksi, Polda NTT Benarkan Mantan Kapolres Ngada Terlibat Kasus Kekerasan Seksual pada Anak Dibawah Umur

Puslitbang Polri Teliti Kejahatan Digital di NTT

Sejumlah Anak Dibawah Umur Diduga jadi Korban Pencabulan Mantan Kapolres Ngada

Sudah Teruji, Wakapolda NTT Pastikan Penerimaan Anggota Polri Terapkan Sistem BeTAH dan One Day Service

5.363 Orang Mendaftar Sebagai Calon Anggota Polri di Polda NTT
