Sabtu, 23 November 2024

Terkait Suntik Vaksin Kosong di Belawan, Bobby: Kalau Tak Disuntikkan, Dosisnya Dikemanakan?

Redaksi - Jumat, 21 Januari 2022 10:01 WIB
Terkait Suntik Vaksin Kosong di Belawan, Bobby: Kalau Tak Disuntikkan, Dosisnya Dikemanakan?

digtara.com – Wali Kota Medan Bobby Afif Nasution mengaku kecewa terhadap penyuntikan vaksinasi anak yang diduga tanpa menggunakan dosis. Suntik Vaksin Kosong Belawan

Baca Juga:

“Kita semua menyayangkan apa yang terjadi vaksinasi anak sebelas tahun, di sekolah daerah Medan labuhan,” ucap Bobby.

Bobby mengatakan pihaknya siap bertanggungjawab apabila adanya keterlibatan dari pemerintah kota Medan seperti Puskesmas setempat dalam pelaksanaan vaksinasi tersebut.

Baca: Bobby Akan Sulap Sampah di Medan jadi Bahan Bakar Pembangkit Listrik

“Kami di sini pemerintah kota Medan bersiap bertanggungjawab apabila itu yang melakukan kami,” katanya pada Jumat (21/1/2022).

Bobby juga meminta agar dokter dan perawat yang ada di lokasi agar bertanggungjawab atas peristiwa tersebut.

Baca: Polres Pelabuhan Belawan Lakukan Penyelidikan Terkait Suntikan Vaksin Diduga Kosong

“Kami minta di sini selain dokter dan perawat yang menyuntikkan, ini juga tanggungjawab betul-betul,” ucapnya.

Selain itu, ia minta agar pihak berwajib menyelidiki kemana aliran dosis tersebut sehingga tidak disuntikkan kepada siswa tersebut.

Baca: Video Viral Terkait Dugaan Suntikan Vaksinasi Anak Kosong, Ini Jawaban IDI

Baca: Dukung Vaksinasi Anak, LPA Deliserdang Sebut Pemerintah Tak Boleh Memaksa

“Kalau tidak ada dosisnya dikemanakan kalau tidak disuntikkan, ini juga perlu dijelaskan dengan baik,” pungkasnya.

Terkait Suntik Vaksin Kosong di Belawan, Bobby: Kalau Tak Disuntikkan, Dosisnya Dikemanakan?

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru