Jumat, 22 November 2024

Zefrizal Mundur Sebagai Pelatih PSDS Deli Serdang

Arie - Minggu, 21 Januari 2024 13:00 WIB
Zefrizal Mundur Sebagai Pelatih PSDS Deli Serdang
istimewa
Zefrizal Mundur Sebagai Pelatih PSDS Deli Serdang

digtara.com - Pelatih PSDS Deli Serdang, Zefrizal mengundurkan diri dari jabatannya. Pengunduran diri ini mengejutkan banyak pihak.

Baca Juga:

Pasalnya, ia baru saja ditunjuk sebagai pelatih PSDS pada Oktober 2023. Pengunduran diri Zefrizal diketahui dari unggahan di akun Instagram @psds.deliserdang.official.

Pihak manajemen mengucapkan terima kasih atas dedikasi Zefrizal selama di PSDS.

"Terima kasih coach Zefrizal atas dedikasi dan semangatnya. Sukses untuk langkah dan karir selanjutnya," tulis dalam unggahan dilihat Sabtu (20/1/2024).

PSDS sendiri belum mencari pelatih pengganti. Asisten pelatih Imam Faisal ditunjuk sebagai pelatih sementara atau caretaker.

"Imam Faisal akan menjadi caretaker sampai akhir musim selesai. Berikan yang terbaik coach @imamfaisal65," tulis akun Instagram @ psds.idn.

Disclaimer:Artikel ini merupakan kerjasama digtara.com dengan suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggungjawab suara.com.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Pelatih Jepang Takut Timnas Indonesia, Waspadai 2 Kekuatan Skuad Garuda

Pelatih Jepang Takut Timnas Indonesia, Waspadai 2 Kekuatan Skuad Garuda

Kantor Pencarian dan Pertolongan Dapatkan Puluhan Potensi SAR Baru di Maumere-Sikka

Kantor Pencarian dan Pertolongan Dapatkan Puluhan Potensi SAR Baru di Maumere-Sikka

Relawan ACIRASA Deli Serdang, Siap Menangkan Asri Ludin Tambunan

Relawan ACIRASA Deli Serdang, Siap Menangkan Asri Ludin Tambunan

Puluhan Potensi Sar Water Rescue di Sikka Diberi Pelatihan

Puluhan Potensi Sar Water Rescue di Sikka Diberi Pelatihan

Deklarasi Dukungan Al Washliyah Untuk Ali Yusuf Siregar Diduga Pakai Proposal Kepada Pemkab Deli Serdang

Deklarasi Dukungan Al Washliyah Untuk Ali Yusuf Siregar Diduga Pakai Proposal Kepada Pemkab Deli Serdang

Diusung 4 Parpol, Bapaslon AYS dan BSA Daftar ke KPU Deli Serdang

Diusung 4 Parpol, Bapaslon AYS dan BSA Daftar ke KPU Deli Serdang

Komentar
Berita Terbaru