Jumat, 29 Maret 2024

Ratusan Rumah di Madina Terendam Banjir

Redaksi - Rabu, 29 Januari 2020 09:22 WIB
Ratusan Rumah di Madina Terendam Banjir

digtara.com | MADINA – Hujan lebat yang mengguyur wilayah Kabupaten Mandailing Natal, sejak Senin Malam kemarin membuat air sungai meluap ke permukiman warga.

Baca Juga:

Banjir yang merendam ratusan rumah warga dan fasilitas umun seperti jalan lintas, mesjid dan sekolah, setinggi 1 hingga 2 meter di dua kecamatan, yakni kecamatan Natal, dan Kecamatan Ranto Baek.

Akibat banjir tersebut aktifitas warga lumpuh total dan sejumlah warga telah mengungsi ke tempat yang lebih tinggi.

Hakim Rangkuty warga desa Sampuran yang di konfirmasi mengatakan, luapan sungai Batang taming di kecamatan Ranto Baek terjadi sejak kemarin malam pukul 21.00 wib, hingga pagi ini air hujan masih menggenangi rumah-rumah warga, Selasa (29/01/2020).

Sementara pemerintah desa juga telah mendirikan posko kesehatan dan dapur umum untuk korban banjir yang terendam, hingga sampai saat ini belum ada korban jiwa, namun sejumlah barang berharga warga terendam banjir dan hanyut terbawa arus luapan.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru