Info Terbaru Soal Sekolah Libur 1 Bulan Selama Puasa Ramadan 2025
Arie - Jumat, 17 Januari 2025 08:10 WIB

suara.com
Info Terbaru Soal Sekolah Libur 1 Bulan Selama Puasa Ramadan 2025
"Semua usulan ini akan dipertimbangkan dengan matang, termasuk aspirasi dari masyarakat," kata Mu'ti.
Baca Juga:
Sementara itu, Menteri Agama Nasaruddin Umar menambahkan bahwa sistem libur selama Ramadan sebenarnya sudah diterapkan di pondok pesantren (ponpes).
"Ponpes sudah terbiasa libur penuh selama Ramadan. Untuk sekolah-sekolah lain, kebijakan ini masih dalam tahap pembahasan," ujarnya.
Nasaruddin juga menekankan bahwa kualitas ibadah selama Ramadan adalah hal yang utama. "Libur atau tidak libur, yang penting adalah bagaimana umat Islam dapat meningkatkan kualitas ibadah selama Ramadan," ujarnya.
SHARE:
Tags
Berita Terkait

Warkop di Deliserdang Diobrak-abrik Sejumlah Pemuda Gegara Sumbangan Buka Puasa

Simak, Inilah Bacaan Doa Zakat Fitrah untuk Keluarga

Bulan Suci Ramadhan, Polisi di Labuan Bajo Bagi Takjil Gratis

Polresta Kupang Kota Bagikan Ratusan Takjil Kepada Pengendara

Gerakan Pangan Murah Binjai 2025: Solusi Bahan Pokok Terjangkau Sambut Ramadan dan Lebaran

Bakti Religi Polres Belu di Masjid Al Mujahiddin Atambua Membangun Kebersamaan
Komentar